Portugal merupakan salah satu negara yang berada di bagian eropa, bersebelahan dengan negara Spanyol. Sebagai salah satu negara maju di dunia, Portugal mempunyai pembangunan sumber daya manusia yang cukup tinggi. Tidak heran warga disana hampir semuanya berpendidikan, salah satu bidang yang ditekuni disana yaitu bidang kuliner. Ngebahas tentang Portugal, kita akan bahas 7 sandwich asal protugal yang terkenal dengan kelezatannya, apa saja sih?
🥪 Leitão
Leitão, adalah jenis sandwich non-halal karena terbuat dari daging babi. Sandwich yang sudah ada sejak tahun 1983 ini, berisikan daging babi yang dibakar dengan rempah-rempah hingga empuk, lalu diberikan kuning telur yang sudah setengah matang. Setelah itu dilumuri keju dan juga bumbu-bumbu. Sandwich ini merupakan makanan tertua di portugal loh! Leitão biasa disajikan saat sarapan dengan segelas susu atau kopi.
🥪 Croque-Monsieur
Sandwich croque-monsieur memiliki arti "orang perancis", pembuat sandwich ini bernama Daniel Da Silva yang menemukan resep sandwich croque-monsieur saat tinggal di Perancis. Namun, ketika dia kembali ke portugal tahun 1960-an, Daniel mencoba memodifikasi dan membuat ulang sandwich ini. Sandwich croque-monsieur berisikan irisan roti tawar, daging HAM, sosis bakar, keju leleh dengan beberapa rempah-rempah. Sepertinya enak ya? mau coba?
🥪 Bifana
🥪 Prego no Pão
Dalam bahasa portugis, prego berati "paku", kalian bisa lihat bagaimana penyajiannya kan? tidak aneh jia disebut dengan sandwich paku. Beberapa masyarakat portugal menyebutkan bahwa Prego sandwich masih saudaraan dengan bifana sandwich. Namun sebenarnya nama prego diambil dari sang pembuat sandwich yaitu Manuel Dias Prego. Pada abad ke-19, sandwich prego biasa dijadikan makanan penutup setelah makan makanan utama. Di portugis, sandwich prego biasa disajikan untuk bekal anak sekolah, mungkin karena bentuknya yang kecil (mini).
Saya sendiri suka makan sandwich, biasanya dibuat teman saat menulis blog atau sekedar camilan saat menonton tv. Begitu banya jenis sandwich di pasaran membuat saya ingin mencoba semuanya :) kalau kalian, apakah menyukai sandwich juga? Tulis di kolom komentar yaaa...
Sumber:
1. https://www.travelawaits.com/2740147/best-sandwiches-to-try-in-portugal/?amp
2. Google image.com
Comments
Post a Comment